Satbrimob Polda Banten Laksanakan Patroli KRYD, Minimalisir Tindak Kriminnal

    Satbrimob Polda Banten Laksanakan Patroli KRYD, Minimalisir Tindak Kriminnal

    Serang - Personel Satbrimob Polda Banten melaksanakan patroli KRYD keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polresta Serang Kota. Patroli ini dipimpin oleh Bripka Emral Hafid (Danton 4 Kompi 1 Batalyon B Pelopor), menyisir daerah rawan gangguan Kamtibmas di wilayah tersebut. Sabtu (04/01).

    Dansat Brimob Polda Banten Kombes Pol Imam Suhadi, S.I.K mengatakan bahwa dirinya telah memerintahkan jajarannya untuk rutin melaksanakan patroli.

    “Saya telah memerintahkan personel Satbrimob Polda Banten untuk melaksanakan patroli Kamtibmas di wilayah hukum Polresta Serang Kota, ” katanya.

    “Kita berharap kepada masyarakat agar tidak melakukan kegiatan yang menganggu kamtibmas di wilayah hukum Polda Banten dan tetap menjaga kerukunan antar individu dan kelompok sosial, ”Pungkas Imam Suhadi.

    brimob banten satbrimob polda banten brimob banten satbrimob polda banten
    Ayu Amalia

    Ayu Amalia

    Artikel Sebelumnya

    Dansat Brimob Banten Pimpin Zoom Metting...

    Artikel Berikutnya

    Gowes Bersama Personel, Dansat Brimob Polda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Pemimpin Korup Itu Mengkorupsi Janjinya Sendiri
    Polsek Pamulang Buru Pelaku Curas di Jl. Talas 2 Pondok Cabe Ilir
    Dansat Brimob Polda Banten Hadiri Upacara Serah Terima Jabatan PJU di Mapolda
    Puncak HUT Ke-44 Satpam, Kakorbinmas Baharkam Polri: Satpam Kini Profesi Berkompetensi
    Gala Dinner HUT ke-44 Satpam: Momentum Perkuat Kolaborasi Internasional di Industri Pengamanan

    Ikuti Kami